-->

Hikmah Kejayaan dan keruntuhan Kerajaan Hindu _ materi Agama Hindu Kelas 8 semester 2

34 comments

 

picture by pixabay.com

Hikmah Kejayaan dan Keruntuhan Kerajaan Hindu 

1. Segi Agama

Terwujudnya kepercayaan agama Hindu yang monoteisme, sebelumnya hanya  berdasarkan animisme dan dinamisme. Di samping itu, banyak sekte atau aliran kepercayaan yang dapat memecah belah persatuan kehidupan beragama dapat disatukan dengan bingkai Hindu.

Di sisi lain pada masa kejayaan agama Hindu mampu mewujudkan persatuan antara dua agama besar, yaitu Hindu dan Buddha. Hal ini dapat diwujudkan dengan dibangunnya candi Hindu dan candi Buddha yang berdampingan, seperti disebutkan.

dalam sloka Susastra Sutasoma: “Bhineka Tunggal Ika Tan Hana Dharma Mangrwa” maksudnya: walaupun kita berbeda-beda dalam agama tetapi memiliki misi dan tujuan yang sama.

2. Sosial dan Budaya

Pada zaman kejayaan kerajaan Hindu di Indonesia banyak ditemukan hasilhasil karya sastra baik yang berupa epos, cerita pendek, dan yang berupa suatu peraturan-peraturan atau undang-undang. Pada masa-masa itu juga kita temukan sistem kepemimpinan yang sangat memerhatikan rakyat melalui penerapan ajaran Asta Bratha. Adapun dari segi budaya telah dibangunnya beberapa candi, baik candi Siwa maupun candi Buddha yang dapat kita nikmati 'dan kita saksikan sampai sekarang. Peninggalan-peninggalan dalam bentuk budaya mencirikan bahwa telah terjadinya aktivitas yang cukup tinggi pada kehidupan kala itu, padahal pada masa-masa itu belum didukung oleh alat teknologi yang canggih seperti sekarang ini. Dengan demikian, kehidupan beragama Hindu memang tidak bisa

dipisahkan dengan budaya, agama, yang hendaknya selalu berjalan beriringan.

3. Segi Ekonomi

Pada zaman kejayaan kerajaan Hindu di Indonesia perekonomian sangat maju, hal ini dibuktikan dengan banyaknya negara yang membangun hubungan perdagangan dengan Indonesia seperti India dan Cina. Selain itu banyak dibangun. Sistem pengairan, pembangunan pelabuhan kapal-kapal dagang.

Hikmah Keruntuhan Kerajaan Hindu Runtuhnya kerajaan-kerajaan Hindu yang pernah berjaya di Indonesia juga merupakan suatu siklus peradaban suatu bangsa. Dengan runtuhnya kerajaan Majapahit di bawah ' pimpinan Raja Hayam Wuruk, sebagai sebuah kerajaan yang paling berjaya di masanya, maka telah terjadi pergeseran karena masuknya pengaruh-pengaruh dari luar. Runtuhnya kerajaan-kerajaan Hindu di Indonesia disebabkan oleh beberapa faktor yang patut kita ambil hikmahnya, di antaranya :
a. Masuknya pengaruh-pengaruh baru atau modern yang beriringan. dengan budaya asli.
b. Terwujudnya Bangsa Indonesia yang merdeka dan berdaulat (dengan sistem kenegaraan).
c. Terjadinya perubahan peradaban hidup masyarakat yang dibarengi dengan kemajuan tekhnologi.
d. Terwujudnya persamaan hak dan martabat masyarakat.

Berkaca dari kejayaan dan runtuhnya kerajaan Hindu di Indonesia, hendaknya dapat memetik suatu pembelajaran untuk lebih menghargai dan meningkatkan rasa memiliki atas apa yang sudah dibangun dan diperjuangkan oleh nenek moyang kita pada jaman kerajaan dahulu. Sebagai generasi muda hendaknya memiliki kemauan dan semangat untuk melestarikan peninggalan-peninggalan kerajaan Hindu. Selain itu juga kita bisa belajar dari runtuhnya kerajaan Majapahit sebagai kerajaan terbesar Hindu dengan selalu menjaga persatuan dan kesatuan serta membina toleransi agar terwujud kehidupan yang adil dan makmur.

Sebagai generasi yang berbudaya hendaknya dapat melestarikan, merawat, menjaga, dan menyucikan peninggalan leluhur kita dengan cara :
1. Memelihara dan merawat peninggalan bersejarah sebaik mungkin dengan cara menjaga kebersihan dan menghindari penyebab kerusakan lainnya benda-benda warisan sejarah budaya agama Hindu di Indonesia.
2. Menggunakan dan memanfaatkan benda-benda warisan sejarah budaya agama Hindu sesuai ketentuan yang berlaku.
3. Mentaati tata tertib ketika mengunjungi tempat pelestarian peninggalan warisan benda-benda sejarah dan budaya agama. Bersembahyang di pura-pura yang merupakan tempat suci peninggalan sejarah dan budaya agama Hindu di Indonesia

Related Posts

34 comments

  1. Nama : Ida ayu Kade mutiara krisandini
    No : 12
    Kelas : VIII E

    ReplyDelete
  2. Nama: Wayan Nadya Icha Paramitha
    No: 31
    Kelas: 8E

    ReplyDelete
  3. Nama: Kadek Wahyu Mahardika
    No : 20
    Kelas: VIII E

    ReplyDelete
  4. Nama: Ni Made Marleta Astri
    No: 26
    Kelas: 8E

    ReplyDelete
  5. Nama: Putu Ayu Sucantika Wila Dewi
    No:28
    Kelas: VIII E

    ReplyDelete
  6. Nama:Ni Made Ayu Laksmi Dewi
    No:25
    Kelas:VIII E

    ReplyDelete
  7. Nama: I Gusti Ayu Komang Pradnya Yuliantari
    No:08
    Kelas; 8E

    ReplyDelete
  8. Nama : Igusti Ayu Kade Laksmi Dewi
    No:6
    Kelas :VIII E

    ReplyDelete
  9. NAMA:KADEK ANDIKA ARTHA NEGARA
    NO:18
    KELAS:VlllE

    ReplyDelete
  10. Nama: Dewa Ayu Komang Tyani Juvenia.
    No: 4
    Kelas: 8E

    ReplyDelete
  11. Nama:Putu Bayu Acyuta Gauracandra
    No:29
    Kls:8E

    ReplyDelete
  12. Nama:kadek febri dwi payanti
    Kelas:8E
    No:19

    ReplyDelete
  13. Nama : Ni Komang Vania Artika Tri Antari
    No : 24
    Kelas : VIII E

    ReplyDelete
  14. Nama I Made Kayana Wira Adnyana no 14 kelas VIII A

    ReplyDelete
  15. Nama : Ni Putu Cacha Septisya Putri
    Absen : 30
    kls : VIII A

    ReplyDelete
  16. Nama : I.G.A.A Rania Kartika Prabandari
    Absen : 6
    Kelas : VIIIA

    ReplyDelete
  17. Nama : Komang Cantika Sri Wahyuni
    Kelas : VIII A
    Absen : 23

    ReplyDelete
  18. Nama : Ni Made Santi Pravita Dewi
    Absen : 28
    Kelas : 8A

    ReplyDelete
  19. Nama : Gede Divka Wibhudana
    No : 4
    Kelas : VIII A

    ReplyDelete
  20. Nama: Ida Bagus Dimas Adnyana Putra
    No: 16
    Kelas: VIII A

    ReplyDelete
  21. Nama: Kadek Gian Kirana Dewani
    No:22
    Kelas:8A

    ReplyDelete
  22. Nama : I Putu Niko Adi Pramana
    Kelas: 8A
    No : 15

    ReplyDelete
  23. Nama : Jaya Narayana
    No : 17
    Kelas : 8A

    ReplyDelete
  24. Nama : I Kadek Saprialdi Puja Wiguna

    Kelas : VIII A

    Absen : 9

    ReplyDelete
  25. Nama: A. A. Gede Agung Rendra Jaya
    Absen: 1
    Kelas : VIII A

    ReplyDelete
  26. Nama:Ida Bagus Komang Rianggara Putra
    No:16
    Kls:VIIIB

    ReplyDelete
  27. Nama : I putu chandra pratama putra

    Absen : 12

    Kelas : VlllB

    ReplyDelete
  28. Nama: I Gede Ega Satria Prayogi
    No:4
    Kelas:VIII B

    ReplyDelete
  29. Nama: I Made Argya Prabaswara
    No:11
    Kelas: VIIIB

    ReplyDelete
  30. Nama: Ni komang putri. Ciptadani
    No: 26
    Kls:VIII B

    ReplyDelete
  31. Nama: Kanahaya Elang Semesta
    Nomer: 17
    Kelas: VIIIB

    ReplyDelete
  32. Nama: I Gusti Ayu Putu Chintya Budi Pradnyani
    No:7
    Kls:VIIIB

    ReplyDelete

Post a Comment

Subscribe Our Newsletter